Selasa, 03 Januari 2017

kasus Korupsi Dilampung Meningkat Negara Rugi Hingga Rp7.713.119.265,50

http://apdateberita.blogspot.com/2016/12/kasus-korupsi-dilampung-meningkat.html



Hari ini (9/12), dunia memperingati Hari Antikorupsi. Peringatan ini diadakan setiap tahun sejak PBB mengeluarkan Konvensi Antikorupsi pada 31 Oktober 2003.

Di Lampung, aparat penegak hukum turut melakukan penanganan tindak pidana korupsi (tipikor). Dari data yang didapat , selama setahun terakhir, kerugian negara atas tipikor ini mencapai miliaran rupiah, namun hanya ratusan juta yang dapat diselamatkan.

Wakil Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Lampung AKBP M. Anwar mengatakan, pihaknya menangani 19 kasus tipikor selama 2016. Dari jumlah itu, penyelesaian tipikor sebanyak 27 kasus. Angka penyelesaian tersebut termasuk kasus pada 2015.


http://apdateberita.blogspot.com/2016/12/kasus-korupsi-dilampung-meningkat.html

��Untuk jumlah tipikor tahun ini naik jika dibandingkan tahun lalu yang hanya 17 kasus,� ujar Anwar  di ruang kerjanya kemarin (8/12).

Menurutnya, terdapat kenaikan sebesar 11,7 persen terhadap jumlah tipikor dan penyelesaiannya juga naik 3,8 persen. Dari data yang dihimpun pada 2016, kerugian negara dan penyelamatan keuangan negara ditkrimsus dan jajaran polres/polresta di wilayah hukum Polda Lampung sebanyak Rp7.713.119.265,50. Sedangkan jumlah penyelamatan keuangan negara Rp243.589.333.



Gempa Aceh 07 Desember 2016

https://apdateberita.blogspot.com/


Sejumlah media asing menyoroti gempa yang mengguncang Pidie Jaya, Provinsi Aceh. Lindu tersebut berkekuatan 6,4 skala Richter (SR).
 
Jumlah korban tewas akibat gempa di Aceh sudah mencapai 92 jiwa dan kemungkinan masih akan bertambah, seperti dijelaskan salah seorang anggota Tim Kantor Presiden untuk Gempa Aceh.

Jumlah korban jiwa kemungkinan masih akan bertambah,Korban dikhawatirkan bisa terus bergerak naik karena saat ini masih ada warga yang terjebak di bawah bangunan yang ambruk," jelas Sutopo dalam jumpa pers di kantor BNPB, Rabu (7/12) siang.


https://apdateberita.blogspot.com/

Dari jumlah korban itu belum dipilah berapa korban anak-anak dewasa maupun orang tua, laki-laki dan perempuan.
Sementara korban luka berat tercatat sedikitnya 73 orang dan 122 orang menderita luka ringan.

Sutopo mengatakan daerah Pidie Jaya merupakan daerah yang rawan terhadap gempa dan berada di jalur gempa zona sesar samalanga sipopo yang berada di darat.
Daerah tersebut pernah terjadi gempa.

"Masayrakat sudah berpengalaman, sehingga begitu trjadi gempa langsung berlari ke daerah yang lebih tinggi.
Menurut data BNPB sekitar 62 persen penduduk indonesia tinggal di daerah rawan gempa bumi.

Sabtu, 17 Desember 2016

AFF 2016 Indonesia vs Thailand



AFF 2016 Indonesia vs Thailand, Tak banyak yang mengira Timnas Indonesia bisa lolos ke final atau bahkan menjadi juara PIala AFF 2016. Namun, performa impresif sejak fase grup membawa Skuad Garuda

selangkah lagi merebut mahkota juara untuk pertama kali sepanjang sejarah. Tapi faktanya Timnas Indonesia bahkan bisa sampai ke babak final dengan mennyingkirkan lawan-lawan tanggung seperti Filipina, Singapura, dan Vietnam.

 Kejutan pun berlanjut dengan tumbangnya juara bertahan Thailand pada leg pertama di Stadion Pakansari dengan skor 2-1. Padahal, pada fase grup Indonesia sempat dilumat 2-4 oleh tim berjuluk The War Elephants tersebut. Atas penampilan yang selalu membuat kejutan dan terus berkembang di setiap laga itu,

Perdana Menteri Thailand Prayut Chan-o-cha pun akhirnya mau mengakui bahwa Timnas Indonesia tak bisa dipandang remeh. �Ya, Indonesia ternyata sangat kuat,� ungkapnya dilansir Bangkok Post. Meski begitu, dia pun mengutarakan keyakinannya bahwa Thailand pasti bisa memenangi laga di Stadion Rajamangala, Sabtu (17/12).

 �Kami adalah para gajah dan kami harus lebih bersabar,� ingatnya. Indonesia hanya butuh hasil imbang dengan skor berapapun untuk memastikan diri sebagai juara Piala AFF 2016. Sedangkan Thailand, minimal harus menang 1-0 atau skor berapapun dengan margin 2 gol atau lebih.


Baca juga pernyataan Menteri Pemuda dan Olahraga :

Meski Gagal Juara Timnas Indonesia Tetap Dapat Bonus


Kamis, 15 Desember 2016

Prediksi Thailand Vs Indonesia 17 Desember 2016



Prediksi Thailand Vs Indonesia 17 Desember 2016, Prediksi Skor Thailand Vs Indonesia, Bursa Taruhan Thailand Vs Indonesia, Prediksi Bola Thailand Vs Indonesia, Pasaran Bola Thailand Vs Indonesia, Partai EPL ini akan di gelar pada 17 Desember 2016, pukul 19:00 malam WIB.
Prediksi Thailand Vs Indonesia 17 Desember
Prediksi Thailand Vs Indonesia � Pertarungan super panas dan sangat penuh emosi bakalan hadir kehadapan anda pada jumat tengah pekan mendatang. Benar, setelah pada 14 Desember kemarin kita dihadapkan dan dimanjakan dengan pertarungan pamungkas partai Final Piala AFF di leg pertama. Pada jumat 17 Desember besok pagelaran bergengsi Piala AFF akan memasuki laga terakhir di turnamen tersebut. Partai final hidup mati dari kedua negara sekaligus tetangga ini sesuai dengan jadwal dan rencana akan di laksanakan di Stadium Rajamangala National Stadium, Bangkok markas kebanggaan timnas Thailand.

Bila kita amati lagi, perjalanan dari tim merah putih menuju partai Final Piala AFF tahun ini bisa dikatakan sangatlah mengandalkan keberuntungan. Bagaimana tidak, pada fase penyisihan grup kemarin, Indonesia berhasil lolos ke partai Semifinal ketika berhasil secara tertatih tatih lolos menjado runner up di fase Grup A. Sekilas di ajang Piala AFF lalu, pada pertandingan pembukanya Indonesia pernah dihempaskan oleh kesebelasan Thailand di laga tandang dengan skor 4-2, disusul dengan catatan minor hasil imbang 2-2 ketika berhadapan menghadapi timnas Filipina. Akan tetapi, pada pertandingan krusial penentuan menghadapi Singapura di fase Grup, tim Merah Putih berhasil mendapatkan kemenangan dengan skor 1-2.

Hasil positif tersebut berhasil membuat Armada Alfred Riedl ini mengamnkan tiket menuju babak selanjutnya yakni fase Semifinal. Di partai Semifinal, timnas Indonesia berhasil menyingkirkan kesebelasan Vietnam. Dimana pada partai pamungkas Semifinal kemarin, Boaz dkk berhasil mendapatkan kemenangan tipis yakn 2-1 terhadap Vietnam di leg pertama. Sementara pada leg keduanya, mereka nyaris kalah setelah bermain imbang 2-2 dan membuat unggul agregst 4-3 atas Vietnam. Disisi lain, Thailand di ajang Piala AFF ini merupakan sebuah kesebelasan yang begitu luar biasa.

Tak hanya laju mulus dan sangat luar biasa mereka tunjukan, namun permainan dan performa yang begitu konsisten berhasil mereka pertahankan hingga memasuki fase Semi Final. Hingga partai Semifinal timnas Thailand memang sama sekali belum pernah merasakan kekalahan. Meski demikian, rentetan kemenangan tersebut berhasil dihentikan oleh timnas Garuda pada laga leg pertama Final di markas Indonesia lalu. Lolosnya Indonesia di partai Final tahun ini merupakan Partai Final mereka yang kelima dimana sebelumnya Indonesia sudah menorehkan lolos ke partai final pada tahun 2000, 2002, 2004 dan 2010.

Dan pada pertandingan krusialnya besok, menghadapi kesebelasan Thailand jelas akan jadi ujian terberat bagi Alfred Riedl. Apalagi timnas Indonesia memiliki rekor yang sangat buruk ketika berhadapan menghadapi Thailand di laga tandang. Akankah timnas Indonesia mampu mengamankan gelar juara Piala AFF musim ini menghadapi Thailand, atau mereka akan kembali terluka sama seperti tahu-tahun sebelumnya? Yang pasti saat ini Indonesia hanya membutuhkan hasil imbang saja.

Prediksi Skor Bola Thailand Vs Indonesia By Berita-prediksibola adalah 1 � 1

SELANJUTNYA

BACA YANG LAIN DISINI

Rabu, 14 Desember 2016

Final Piala AFF 2016 Indonesia Vs Thailand



Kurnia Meiga; Abduh Lestaluhu, Fachrudin Aryanto, Hansamu Yama, Benny Wahyudi; Manahati Lestusen, Bayu Pradana; Andik Vermansyah, Stefano Lilipaly, Rizky Pora; Boaz Solossa.
Thailand : Thammasatchanan; Kesarat, Chuthuong, Promrak, Bunmatan; Anan, Yooyen, Do, Songkrasin; Charyl Chappuis dan Teerasil Dangda.


Tekanan berbahaya Thailand terjadi lagi pada awal babak kedua, tepatnya menit ke-61. Dari skema serangan balik, Sarawut dan Teerasil lolos dari hadangan barisan pertahanan Indonesia.
Sebelum jatuh dihadang Abduh Lestaluhu, Teerasil lebih dulu memberikan umpan kepada Sarawut yang menusuk ke dalam kotak penalti. Tetapi tendangannya bisa dihalau Kurnia Meiga.

Hanya berselang empat menit, Indonesia bisa mencetak gol balasan melalui tendangan keras Rizky Pora. Bola tembakan Rizky dari luar kotak penalti menembus sisi kiri gawang Kawin Thamsatchanan.

Pada menit ke-70, Indonesia berbalik unggul. Kali ini Hansamu Yama yang mencatatkan namanya di papan skor setelah menyundul bola umpan sepak pojok Rizky Pora.
Ini adalah gol kedua Hansamu selama Piala AFF 2016, setelah yang pertama ketika melawan Vietnam pada leg pertama semifinal, juga melalui sundulan di stadion ini.

Pada pengujung laga, Indonesia kembali mendapatkan peluang. Ferdinand Sinaga, yang masuk menggantikan Boaz pada menit ke-78, berhasil mengecoh satu bek lawan sebelum melepaskan tendangan.


Akhirnya para pemain idonesia mampu menyelesaikan pertandingan piala AFF 2016 dengan sangat memuaskan,akhirnya ketegangan para pendukung timnas indonesia dibayar lunas dengan kemenangan indonesia atas thailand dengan SKOR  2 - 1 .Kemenangan indonesia atas thailand disambut gembira para pendukung setia timnas indonesia.

Mudah mudahan kemenangan 2 -1 atas thailand akan menjadi awal dari kemenangan timnas kita di pertandingan piala AFF 2016 .ayo berjuang terus timnas indonesia ,tumbangkan semua pemain lawan untuk dapatkan piala AFF 2016


Pertandingan selanjutnya di gelar pada 17 Desember 2016 

Prediksi Final AFF Indonesia vs Thailand 14 Desember 2016



Prediksi Final AFF Indonesia vs Thailand 14 Desember 2016 Malam Ini, Prediksi Indonesia vs Thailand, Prediksi Bola Indonesia vs Thailand, Prediksi Skor Indonesia vs Thailand, Indonesia vs Thailand, Handicap Indonesia vs Thailand, Bursa Taruhan Indonesia vs Thailand, Hasil Skor Indonesia vs Thailand, Jadwal Indonesia vs Thailand, Pertandingan Indonesia vs Thailand, Live di RCTI pada pukul 07.00 malam dari Stadion Pakansari Bogor.

Dua negara sekaligus rival ini telah memastikan posisi masing-masing di partai puncak Piala AFF 2016. Dimana Indonesia dan Thailand pada akhirnya akan berhadapan kembali dipartai pamungkas setelah dipartai pembuka ajang ini mereka sudah sempat berduel di babak penyisihan Grup A. Pada pertemuan sebelumnya, Indonesia memang kalah 4-2 kontra Thailand.

Timnas Indonesia yang berhasil lolos ke babak final setelah dua laga babak semi final berhasil mencatatkan kemenangan dan hasil imbang atas timnas Vietnam, akan bertemu timnas Thailand pada pertemuan pertama babak final di Stadion Pakansari Bogor. Timnas Indonesia yang telah berjuang menuju partai final piala AFF 2016, tentunya akan mendapat dukungan penuh dari publik dan diharapkan dapat memetik kemenangan pada pertemuan pertama melawan timnas Thailand nanti.

Sedangkan Timnas Indonesia yang berjuang hingga sampai babak Final tidaklah mudah, banyak menjumpai lawan berat dan berahasil menumbangkannya menjadi modal utama untuk membulatkan tekad meraih gelar juara musim ini. Jelang Leg pertama babak Final Rabu besok ketajaman dan kekompakan timnas Indonesia akan kembali diuji, Alfred Riedl kembali dipaksa untuk memutar otak meracik kekuatan dan mengoptimalkan segala kemampuan skuadnya.
Prediksi Indonesia vs Thailand



Head to Head Indonesia vs Thailand :

07/12/2010 Indonesia 2 � 1 Thailand
20/12/2008 Thailand 2 � 1 Indonesia
16/12/2008 Indonesia 0 � 1 Thailand

Lima Pertandingan Terakhir Indonesia :

08/11/2016 Vietnam 3 � 2 Indonesia
04/11/2016 Myanmar 0 � 0 Indonesia
09/10/2016 Indonesia 2 � 2 Vietnam
06/09/2016 Indonesia 3 � 0 Malaysia
30/03/2015 Indonesia 2 � 1 Myanmar

Lima Pertandingan Terakhir Thailand :

15/11/2016 Thailand 2 � 2 Australia
11/10/2016 Iraq 4 � 0 Thailand
06/10/2016 UAE 3 � 1 Thailand
06/09/2016 Thailand 0 � 2 Jepang
02/09/2016 Saudi Arabia 1 � 0 Thailand

Susunan pemain Indonesia vs Thailand :

Indonesia : Kurnia Meiga; Abduh Lestaluhu, Fachrudin Aryanto, Hansamu Yama, Benny Wahyudi; Manahati Lestusen, Bayu Pradana; Andik Vermansyah, Stefano Lilipaly, Rizky Pora; Boaz Solossa.
Thailand : Thammasatchanan; Kesarat, Chuthuong, Promrak, Bunmatan; Anan, Yooyen, Do, Songkrasin; Charyl Chappuis dan Teerasil Dangda.

Handicap : Indonesia 0 � 1/4 Thailand
Over / Under : 2 1/2
Prediksi Indonesia vs Thailand Malam Ini : 2 � 1

Senin, 12 Desember 2016

Lulusan Sarjana Lebih Memilih Berurusan Dengan Sampah Ketimbang Menjadi Pejabat



Berurusan dengan sampah selama ini dianggap sebagai pekerjaan yang tidak diminati banyak orang. Pekerjaan itu diidentikkan dengan pekerja kasar. Tapi, tidak demikian tiga orang ini. Mereka adalah para sarjana yang all-out membersihkan Kota Surabaya.
Laporan: Taufiqurrahman, Surabaya


DENI adalah petugas patroli satgas kebersihan. Tugasnya mulai mengangkut sampah, melakukan perantingan, sampai membersihkan saluran. Wajahnya ramah, tidak sungkan melempar joke meski terlihat lelah setelah seharian bekerja.


Beda lagi Wandik yang kekar, tetapi sedikit pemalu. Setiap hari dia mengemudikan truk kompaktor jumbo. Sementara itu, Dian lebih pendiam. Umurnya masih 22 tahun. Paling muda di antara yang lain.
Deni adalah sarjana pertanian. Namun, dia enggan menceritakan asal kampusnya. �Kampusnya sudah tutup,� katanya. Dia kali pertama mengenal sampah ketika masih menjalani praktik kerja lapangan (PKL) di sebuah depot pengolahan sampah di Kejawan Putih Tambak. Waktu itu dia sedang berlatih pengelolaan sampah kompos.



�Begitu saya buka, blush! Langsung muntah-muntah, seminggu belum sembuh,� kenangnya. Deni membuka cerita dalam perbincangan santai dengan Jawa Pos di kantor DKP Surabaya. Namun, itu dulu. Sekarang Deni sudah kebal dengan bau sampah.