Selasa, 22 September 2015

Daftar 10 Pemain Sepak Bola Ikon Klub Yang Pindah Klub Lain

Del Piero identik dengan Juventus, Maldini identik dengan AC Milan, Ryan Giggs identik dengan MU, dan masih banyak lagi pemain-pemain yang menjadi ikon masing-masing klub. Beberapa pemain ikon biasanya sudah membela klub dalam jangka waktu yang lama, mulai dari anak-anak saat di akademi klub sampai karir profesional di klub tersebut. Beberapa pemain bahkan pensiun di klub tersebut, artinya bahwa sejak anak-anak sampai pensiun hanya membela satu klub, misalnya Paolo Maldini bersama AC Milan atau Ryan Giggs dengan Manchester United.
Daftar 10 Pemain Sepak Bola Ikon Klub Yang Pindah Klub Lain
Paolo Maldini ( Sumber: m.sepakbola.com)
Tapi tak selamanya pemain yang dianggap ikon klub tersebut bertahan, ada beberapa pemain yang berpindah klub, padahal mereka sudah identik dan menjadi ikon klub tersebut.

Berikut adalah 10 pemain diantaranya:
  1. Alessandro Nesta (Lazio-AC Milan, 2002)
  2. Thierry Henry (Arsenal-Barcelona, 2007)
  3. Ronaldinho (Barcelona-AC Milan, 2008)
  4. Luis Figo (Barcelona-Real Madrid, 2000)
  5. Fernando Torres (Atletico Madrid-Liverpool, 2007, dan Liverpool-Chelsea, 2011)
  6. David Beckham (Manchester United-Real Madrid, 2003)
  7. David Villa (Valencia-Barcelona, 2010)
  8. Kaka (AC Milan-Real Madrid, 2009)
  9. Cristiano Ronaldo (Manchester United-Real Madrid, 2009)
  10. Raul Gonzalez (Real Madrid-Schalke 04, 2010)
Dengan semakin berkembangnya industri sepak bola, seolah tak ada lagi yang bisa menahan kepergian pemain dari klub satu pindah ke klub lainnya. Apalagi kalau sudah bicara tentang uang, klub tak akan mampu menolak sendainya ada pemain yang ditawar oleh klub lainnya dengan nilai transfer yang menggiurkan. Nah, adakah pemain ikon di klub favorit Anda yang akhirnya hengkang?.

Senin, 03 Agustus 2015

Daftar Negara Juara Piala Dunia (World Cup) Dari 1930 Sampai Sekarang

Piala Dunia 2014 sudah berlalu dengan Jerman keluar sebagai juaranya. Pada laga final di Piala Dunia 2014, Jerman menundukkan Argentina lewat pertandingan 120 menit. Gol tunggal dari Mario Gotze di menit 112 memaksa Argentina pulang dengan kepala tertunduk.
Trofi Piala Dunia
Dengan kemenangan ini, Jerman mengoleksi empat trofi juara, sama dengan Italia. Sedangkan Brasil masih menjadi pemuncak daftar perolehan gelar juara dengan lima trofi. Namun, kemenangan Jerman menegaskan dominasi negara asal Benua Eropa atas wakil konfederasi lain. Terhitung dari 26 penampilan final, 11 gelar juara diraih wakil dari Eropa, sedangkan wakil CONMEBOL baru 9 gelar juara.

Berikut ini daftar lengkap peraih gelar juara Piala Dunia (World Cup) sejak 1930 sampai dengan 2014:

TurnamenTuan RumahJuaraSkor PertandinganRunner Up
Piala Dunia 1930UruguayUruguay4-2Argentina
Piala Dunia 1934 Italia Italia 2-1 (AET)Cekoslovakia
Piala Dunia 1938 Prancis Italia 4-2Hungaria
Piala Dunia 1950 Brasil Uruguay 2-1Brasil
Piala Dunia 1954 Swiss Jerman Barat 3-2Hungaria
Piala Dunia 1958 SwediaBrasil 5-2Swedia
Piala Dunia 1962 Cili Brasil 3-1Cekoslovakia
Piala Dunia 1966 Inggris Inggris 4-2 (AET)Jerman Barat
Piala Dunia 1970 Meksiko Brasil 4-1Italia
Piala Dunia 1974 Jerman Barat Jerman Barat 2-1Belanda
Piala Dunia 1978 Argentina Argentina 3-1 (AET)Belanda
Piala Dunia 1982 Spanyol Italia 3-1Jerman Barat
Piala Dunia 1986 Meksiko Argentina 3-2Jerman Barat
Piala Dunia 1990 Italia Jerman Barat 1-0Argentina
Piala Dunia 1994 Amerika Serikat Brasil 0-0 (3-2 AP*)Italia
Piala Dunia 1998 Prancis Prancis 3-0Brasil
Piala Dunia 2002 Jepang & Korea Selatan Brasil 2-0Jerman
Piala Dunia 2006 Jerman Italia 1-1 (5-3 AP)Prancis
Piala Dunia 2010 Afrika Selatan Spanyol 1-0Belanda
Piala Dunia 2014Brasil Jerman1-0 (AET)Argentina

Keterangan:
*AP = Adu Penalti
AET = Babak perpanjangan waktu

Berikut ini hasil berdasarkan negara

Tim NasionalFinalJuaraRunner UpTahun JuaraTahun Runner Up
Jerman8441954, 1974, 1990, 20141966, 1982, 1986, 2002
Brasil7521958, 1962, 1970, 1994, 20021950, 1998
Italia6421934, 1938, 1982, 20061970, 1994
Argentina5231978, 19861930, 1990, 2014
Uruguay2201930, 1950-
Prancis21119982006
Inggris1101966-
Spanyol1102010-
Belanda303-1974, 1978, 2010
Cekoslovakia202-1934, 1962
Hungaria202-1938, 1954
Swedia101-1958

Hasil menurut konfederasi

KonfederasiTampilJuaraRunner Up
UEFA261115
CONMEBOL1495

Sumber data dari www.goal.com

Dari data dan fakta tersebut, kita berharap munculnya juara baru dari Afrika, Amerika Utara atau Asia. Hal ini mungkin saja terjadi mengingat perkembangan pemain sepak bola semakin merata. Kita nantikan saja nanti di Piala Dunia 2018 apakah mungkin muncul juara baru selain dari daftar juara diatas.

Sabtu, 01 Agustus 2015

Daftar Klub Juara Bundesliga (Liga Jerman)

Liga Jerman, atau yang disebut dengan Bundesliga merupakan kasta tertinggi liga sepak bola di Jerman. Musim kompetisi 2015/16 akan segera digelar dalam bulan Agustus ini, beberapa pekan lagi. Selama perhelatan Bundesliga, Bayern Munich merupakan tim yang mendominasi perolehan gelar juara.
Bayern Munchen sukses meraih 25 gelar juara Bundesliga sampai dengan musim 2014/15 kemarin. Perolehan yang dibilang luar biasa, mengingat jumlah perolehan gelar juara berselisih jauh dengan rival-rivalnya. Bandingkan saja, FC Nurnberg, memperoleh sembilan trofi juara dan menempati posisi kedua peraih trofi juara terbanyak. Borussia Dortmund menempati posisi ketiga dengan perolehan delapan gelar juara.

Liga Jerman sendiri mengalami beberapa kali perubahan format, beberapa kali ditiadakan karena alasan terntentu. Berikut ini adalah daftar juara Bundesliga Jerman mulai dari Era Pra Nazi (1903-32), Era Perang Dunia II (1933-45), Era Pasca Perang Dunia II (1946-63), Era Bundesliga (1963-Sekarang). Berikut daftar lengkapnya:

Era Pra Nazi (1903-32)

TahunJuaraSkorRunner-UpLokasi
1903VfB Leipzig7�2Deutscher FC PragHamburg-Altona
1904tidak digelar akibat protes--Kassel
1905Union Berlin2�0Karlsruher FVK�ln-Merheim
1906VfB Leipzig2�1PforzheimNuremberg
1907Freiburger FC3�1Viktoria BerlinMannheim
1908Viktoria Berlin3�0Stuttgarter KickersBerlin-Tempelhof
1909Ph�nix Karlsruhe4�2Viktoria BerlinBreslau
1910Karlsruher FV(0�0) 1�0Holstein KielK�ln
1911Viktoria Berlin3�1VfB LeipzigDresden
1912Holstein Kiel1�0Karlsruher FVHamburg-Hoheluft
1913VfB Leipzig3�1Duisburger SpVM�nchen-Sendling
1914SpVgg F�rth(2�2) 3�2VfB LeipzigMagdeburg
1915ditiadakan - Perang Dunia I--
1916ditiadakan - Perang Dunia I--
1917ditiadakan - Perang Dunia I--
1918ditiadakan - Perang Dunia I--
1919ditiadakan - Perang Dunia I--
1920FC N�rnberg2�0SpVgg F�rthFrankfurt
1921FC N�rnberg5�0Berliner FC Vorw�rts 1890D�sseldorf
1922Hamburger SV(2�2)FC N�rnbergBerlin
Hamburger SV(1�1)FC N�rnbergLeipzig-Probstheida
ditolak atas persetujuan dengan DFB---
1923Hamburger SV3�0Union Obersch�neweideBerlin
1924FC N�rnberg2�0Hamburger SVBerlin
1925FC N�rnberg(0�0) 1�0FSV FrankfurtFrankfurt
1926SpVgg F�rth4�1Hertha BerlinFrankfurt
1927FC N�rnberg2�0Hertha BerlinBerlin
1928Hamburger SV5�2Hertha BerlinHamburg-Altona
1929SpVgg F�rth3�2Hertha BerlinNuremberg
1930Hertha Berlin5�4Holstein KielD�sseldorf
1931Hertha Berlin3�2TSV 1860 M�nchenK�ln
1932Bayern M�nchen2�0Eintracht FrankfurtNuremberg

Era Perang Dunia II (1933-45)

TahunJuaraSkorRunner-UpLokasi
1933Fortuna D�sseldorf3�0Schalke 04K�ln
1934Schalke 042�1FC N�rnbergBerlin
1935Schalke 046�4VfB StuttgartK�ln
1936FC N�rnberg(1�1) 2�1Fortuna D�sseldorfBerlin
1937Schalke 042�0FC N�rnbergBerlin
1938Hannover 96(3�3) 4�3Schalke 04Berlin
1939Schalke 049�0Admira WienBerlin
1940Schalke 041�0Dresdner SCBerlin
1941Rapid Wien4�3Schalke 04Berlin
1942Schalke 042�0First ViennaBerlin
1943Dresdner SC3�0FV Saarbr�ckenBerlin
1944Dresdner SC4�0LSV HamburgBerlin
1945ditiadakan - Perang Dunia II--Berlin

Pasca Perang Dunia II (1946-63)

TahunJuaraSkorRunner-UpLokasi
1946ditiadakan - hanya kompetisi regional pascaperang--
1947ditiadakan - hanya kompetisi regional pascaperang--
1948FC N�rnberg2�1KaiserslauternK�ln
1949VfR Mannheim3�2Borussia DortmundStuttgart
1950VfB Stuttgart2�1Kickers OffenbachBerlin
1951Kaiserslautern2�1Preu�en M�nsterBerlin
1952VfB Stuttgart3�2FC Saarbr�ckenLudwigshafen
1953Kaiserslautern4�1VfB StuttgartBerlin
1954Hannover 965�1KaiserslauternHamburg
1955Rot-Weiss Essen4�3KaiserslauternHannover
1956Borussia Dortmund4�2Karlsruher SCBerlin
1957Borussia Dortmund4�1Hamburger SVHannover
1958Schalke 043�0Hamburger SVHannover
1959Eintracht Frankfurt(2�2) 5�3Kickers OffenbachBerlin
1960Hamburger SV3�2FC K�lnFrankfurt
1961FC N�rnberg3�0Borussia DortmundHannover
1962FC K�ln4�0FC N�rnbergBerlin
1963Borussia Dortmund3�1FC K�lnStuttgart

Bundesliga (1963-Sekarang)

MusimJuaraRunner-UpTop SkorGol
1963�64FC K�lnMeidericher SVUwe Seeler30
1964�65Werder BremenFC K�lnRudi Brunnenmeier24
1965�66TSV 1860 M�nchenBorussia DortmundFriedhelm Konietzka26
1966�67Eintracht BraunschweigTSV 1860 M�nchenLothar Emmerich28
Gerd M�ller
1967�68FC N�rnbergWerder BremenHannes L�hr27
1968�69Bayern M�nchenAlemannia AachenGerd M�ller30
1969�70Borussia M�nchengladbachBayern M�nchenGerd M�ller38
1970�71Borussia M�nchengladbachBayern M�nchenLothar Kobluhn24
1971�72Bayern M�nchenSchalke 04Gerd M�ller40
1972�73Bayern M�nchenFC K�lnGerd M�ller36
1973�74Bayern M�nchenBorussia M�nchengladbachJosef Heynckes30
Gerd M�ller
1974�75Borussia M�nchengladbachHertha BerlinJosef Heynckes27
1975�76Borussia M�nchengladbachHamburger SVKlaus Fischer29
1976�77Borussia M�nchengladbachSchalke 04Dieter M�ller34
1977�78FC K�lnBorussia M�nchengladbachDieter M�ller24
Gerd M�ller
1978�79Hamburger SVVfB StuttgartKlaus Allofs22
1979�80Bayern M�nchenHamburger SVKarl-Heinz Rummenigge26
1980�81Bayern M�nchenHamburger SVKarl-Heinz Rummenigge29
1981�82Hamburger SVFC K�lnHorst Hrubesch27
1982�83Hamburger SVWerder BremenRudi V�ller23
1983�84VfB StuttgartHamburger SVKarl-Heinz Rummenigge26
1984�85Bayern M�nchenWerder BremenKlaus Allofs26
1985�86Bayern M�nchenWerder BremenStefan Kuntz22
1986�87Bayern M�nchenHamburger SVUwe Rahn24
1987�88Werder BremenBayern M�nchenJ�rgen Klinsmann19
1988�89Bayern M�nchenFC K�lnThomas Allofs17
Roland Wohlfarth
1989�90Bayern M�nchenFC K�lnJ�rn Andersen18
1990�91KaiserslauternBayern M�nchenRoland Wohlfarth21
1991�92VfB StuttgartBorussia DortmundFritz Walter22
1992�93Werder BremenBayern M�nchenUlf Kirsten20
Anthony Yeboah
1993�94Bayern M�nchenKaiserslauternStefan Kuntz18
Anthony Yeboah
1994�95Borussia DortmundWerder BremenHeiko Herrlich20
Mario Basler
1995�96Borussia DortmundBayern M�nchenFredi Bobic17
1996�97Bayern M�nchenBayer LeverkusenUlf Kirsten22
1997�98KaiserslauternBayern M�nchenUlf Kirsten22
1998�99Bayern M�nchenBayer LeverkusenMichael Preetz23
1999�2000Bayern M�nchenBayer LeverkusenMartin Max19
2000�01Bayern M�nchenSchalke 04Sergej Barbarez22
Ebbe Sand
2001�02Borussia DortmundBayer LeverkusenM�rcio Amoroso18
Martin Max
2002�03Bayern M�nchenVfB StuttgartGiovane �lber21
Thomas Christiansen
2003�04Werder BremenBayern M�nchenA�lton28
2004�05Bayern M�nchenSchalke 04Marek Mint�l24
2005�06Bayern M�nchenWerder BremenMiroslav Klose25
2006�07VfB StuttgartSchalke 04Theofanis Gekas20
2007�08Bayern M�nchenWerder BremenLuca Toni24
2008�09VfL WolfsburgBayern M�nchenGrafite28
2009�10Bayern M�nchenSchalke 04Edin D�eko22
2010�11Borussia DortmundBayer LeverkusenMario G�mez28
2011-12Borussia DortmundBayern MunchenKlaas-Jan Huntelaar29
2012-13Bayern MunchenBorussia DortmundStefan Kiessling25
2013-14Bayern MunchenBorussia DortmundRobert Lewandowski20
2014-15Bayern MunchenVfL Wolfsburg Alexander Meier19

Jumlah Koleksi Gelar Juara

KlubJuaraRunner-Up
Bayern M�nchen2510
FC N�rnberg93
Borussia Dortmund86
Schalke 0479
Hamburger SV68
VfB Stuttgart54
Borussia M�nchengladbach52
Werder Bremen47
Kaiserslautern44
FC K�ln37
VfB Leipzig32
SpVgg F�rth31
Hertha Berlin25
Viktoria 89 Berlin22
Dresdner SC21
Hannover 9620
Karlsruher FV12
Holstein Kiel12
TSV 1860 M�nchen12
Fortuna D�sseldorf11
Eintracht Frankfurt11
SpVgg Blau-Wei� 1890 Berlin10
Eintracht Braunschweig10
Rot-Weiss Essen10
Freiburger FC10
Ph�nix Karlsruhe10
VfR Mannheim10
Rapid Wien10
VfL Wolfsburg10

Sumber data diatas dari www.goal.com.

Untuk musim 2015/16 yang akan segera digelar, Bayern Munchen masih menjadi kandidat kuat peraih gelar juara. Pesaing utama diperkirakan tidak berubah, VfL Wolfsburg dan Borussia Dortmund masih menjadi unggulan untuk dapat bersaing. Kita nantikan saja, apakah Bayern Munchen mampu mempertahankan gelar, atau justru klub lain yang akan berjaya.

Jumat, 31 Juli 2015

Jadwal Lengkap Pertandingan Liga Primer Inggris Musim 2015/16

Musim kompetisi 2015/16 Liga Primer Inggris akan segera bergulir, 20 klub peserta English Premier League (EPL) akan saling jegal demi memuluskan ambisi meraih titel juara. Chelsea, Manchester United, Arsenal, Liverpool, Manchester City merupakan lima klub yang digadang-gadang akan meramaikan perebutan gelar. Namun, jangan lupakan pula Tottenham Hotspur dan Everton yang sering menjadi kambing hitam.
Pertandingan tiap pekannya akan tersaji penuh keseruan, tim-tim unggulan akan menjadi tontonan menarik, apalagi kalau terjadi big match. Agar tak ketinggalan pertandingan tiap pekannya, berikut ini adalah jadwal lengkap pertandingan Liga Primer Inggris (EPL) musim 2015/16 yang saya peroleh dari situs www.TheFA.com | @FA

BARCLAYS PREMIER LEAGUE FIXTURES
2015-16 Season

08/08/2015 15:00 A.F.C. Bournemouth v Aston Villa
08/08/2015 15:00 Arsenal v West Ham United
08/08/2015 15:00 Chelsea v Swansea City
08/08/2015 15:00 Everton v Watford
08/08/2015 15:00 Leicester City v Sunderland
08/08/2015 15:00 Manchester United v Tottenham Hotspur
08/08/2015 15:00 Newcastle United v Southampton
08/08/2015 15:00 Norwich City v Crystal Palace
08/08/2015 15:00 Stoke City v Liverpool
08/08/2015 15:00 West Bromwich Albion v Manchester City

15/08/2015 15:00 Aston Villa v Manchester United
15/08/2015 15:00 Crystal Palace v Arsenal
15/08/2015 15:00 Liverpool v A.F.C. Bournemouth
15/08/2015 15:00 Manchester City v Chelsea
15/08/2015 15:00 Southampton v Everton
15/08/2015 15:00 Sunderland v Norwich City
15/08/2015 15:00 Swansea City v Newcastle United
15/08/2015 15:00 Tottenham Hotspur v Stoke City
15/08/2015 15:00 Watford v West Bromwich Albion
15/08/2015 15:00 West Ham United v Leicester City

22/08/2015 15:00 Arsenal v Liverpool
22/08/2015 15:00 Crystal Palace v Aston Villa
22/08/2015 15:00 Everton v Manchester City
22/08/2015 15:00 Leicester City v Tottenham Hotspur
22/08/2015 15:00 Manchester United v Newcastle United
22/08/2015 15:00 Norwich City v Stoke City
22/08/2015 15:00 Sunderland v Swansea City
22/08/2015 15:00 Watford v Southampton
22/08/2015 15:00 West Bromwich Albion v Chelsea
22/08/2015 15:00 West Ham United v A.F.C. Bournemouth

29/08/2015 15:00 A.F.C. Bournemouth v Leicester City
29/08/2015 15:00 Aston Villa v Sunderland
29/08/2015 15:00 Chelsea v Crystal Palace
29/08/2015 15:00 Liverpool v West Ham United
29/08/2015 15:00 Manchester City v Watford
29/08/2015 15:00 Newcastle United v Arsenal
29/08/2015 15:00 Southampton v Norwich City
29/08/2015 15:00 Stoke City v West Bromwich Albion
29/08/2015 15:00 Swansea City v Manchester United
29/08/2015 15:00 Tottenham Hotspur v Everton

12/09/2015 15:00 Arsenal v Stoke City
12/09/2015 15:00 Crystal Palace v Manchester City
12/09/2015 15:00 Everton v Chelsea
12/09/2015 15:00 Leicester City v Aston Villa
12/09/2015 15:00 Manchester United v Liverpool
12/09/2015 15:00 Norwich City v A.F.C. Bournemouth
12/09/2015 15:00 Sunderland v Tottenham Hotspur
12/09/2015 15:00 Watford v Swansea City
12/09/2015 15:00 West Bromwich Albion v Southampton
12/09/2015 15:00 West Ham United v Newcastle United

19/09/2015 15:00 A.F.C. Bournemouth v Sunderland
19/09/2015 15:00 Aston Villa v West Bromwich Albion
19/09/2015 15:00 Chelsea v Arsenal
19/09/2015 15:00 Liverpool v Norwich City
19/09/2015 15:00 Manchester City v West Ham United
19/09/2015 15:00 Newcastle United v Watford
19/09/2015 15:00 Southampton v Manchester United
19/09/2015 15:00 Stoke City v Leicester City
19/09/2015 15:00 Swansea City v Everton
19/09/2015 15:00 Tottenham Hotspur v Crystal Palace

26/09/2015 15:00 Leicester City v Arsenal
26/09/2015 15:00 Liverpool v Aston Villa
26/09/2015 15:00 Manchester United v Sunderland
26/09/2015 15:00 Newcastle United v Chelsea
26/09/2015 15:00 Southampton v Swansea City
26/09/2015 15:00 Stoke City v A.F.C. Bournemouth
26/09/2015 15:00 Tottenham Hotspur v Manchester City
26/09/2015 15:00 Watford v Crystal Palace
26/09/2015 15:00 West Bromwich Albion v Everton
26/09/2015 15:00 West Ham United v Norwich City

03/10/2015 15:00 A.F.C. Bournemouth v Watford
03/10/2015 15:00 Arsenal v Manchester United
03/10/2015 15:00 Aston Villa v Stoke City
03/10/2015 15:00 Chelsea v Southampton
03/10/2015 15:00 Crystal Palace v West Bromwich Albion
03/10/2015 15:00 Everton v Liverpool
03/10/2015 15:00 Manchester City v Newcastle United
03/10/2015 15:00 Norwich City v Leicester City
03/10/2015 15:00 Sunderland v West Ham United
03/10/2015 15:00 Swansea City v Tottenham Hotspur

17/10/2015 15:00 Chelsea v Aston Villa
17/10/2015 15:00 Crystal Palace v West Ham United
17/10/2015 15:00 Everton v Manchester United
17/10/2015 15:00 Manchester City v A.F.C. Bournemouth
17/10/2015 15:00 Newcastle United v Norwich City
17/10/2015 15:00 Southampton v Leicester City
17/10/2015 15:00 Swansea City v Stoke City
17/10/2015 15:00 Tottenham Hotspur v Liverpool
17/10/2015 15:00 Watford v Arsenal
17/10/2015 15:00 West Bromwich Albion v Sunderland

24/10/2015 15:00 A.F.C. Bournemouth v Tottenham Hotspur
24/10/2015 15:00 Arsenal v Everton
24/10/2015 15:00 Aston Villa v Swansea City
24/10/2015 15:00 Leicester City v Crystal Palace
24/10/2015 15:00 Liverpool v Southampton
24/10/2015 15:00 Manchester United v Manchester City
24/10/2015 15:00 Norwich City v West Bromwich Albion
24/10/2015 15:00 Stoke City v Watford
24/10/2015 15:00 Sunderland v Newcastle United
24/10/2015 15:00 West Ham United v Chelsea

31/10/2015 15:00 Chelsea v Liverpool
31/10/2015 15:00 Crystal Palace v Manchester United
31/10/2015 15:00 Everton v Sunderland
31/10/2015 15:00 Manchester City v Norwich City
31/10/2015 15:00 Newcastle United v Stoke City
31/10/2015 15:00 Southampton v A.F.C. Bournemouth
31/10/2015 15:00 Swansea City v Arsenal
31/10/2015 15:00 Tottenham Hotspur v Aston Villa
31/10/2015 15:00 Watford v West Ham United
31/10/2015 15:00 West Bromwich Albion v Leicester City

07/11/2015 15:00 A.F.C. Bournemouth v Newcastle United
07/11/2015 15:00 Arsenal v Tottenham Hotspur
07/11/2015 15:00 Aston Villa v Manchester City
07/11/2015 15:00 Leicester City v Watford
07/11/2015 15:00 Liverpool v Crystal Palace
07/11/2015 15:00 Manchester United v West Bromwich Albion
07/11/2015 15:00 Norwich City v Swansea City
07/11/2015 15:00 Stoke City v Chelsea
07/11/2015 15:00 Sunderland v Southampton
07/11/2015 15:00 West Ham United v Everton

21/11/2015 15:00 Chelsea v Norwich City
21/11/2015 15:00 Crystal Palace v Sunderland
21/11/2015 15:00 Everton v Aston Villa
21/11/2015 15:00 Manchester City v Liverpool
21/11/2015 15:00 Newcastle United v Leicester City
21/11/2015 15:00 Southampton v Stoke City
21/11/2015 15:00 Swansea City v A.F.C. Bournemouth
21/11/2015 15:00 Tottenham Hotspur v West Ham United
21/11/2015 15:00 Watford v Manchester United
21/11/2015 15:00 West Bromwich Albion v Arsenal

28/11/2015 15:00 A.F.C. Bournemouth v Everton
28/11/2015 15:00 Aston Villa v Watford
28/11/2015 15:00 Crystal Palace v Newcastle United
28/11/2015 15:00 Leicester City v Manchester United
28/11/2015 15:00 Liverpool v Swansea City
28/11/2015 15:00 Manchester City v Southampton
28/11/2015 15:00 Norwich City v Arsenal
28/11/2015 15:00 Sunderland v Stoke City
28/11/2015 15:00 Tottenham Hotspur v Chelsea
28/11/2015 15:00 West Ham United v West Bromwich Albion

05/12/2015 15:00 Arsenal v Sunderland
05/12/2015 15:00 Chelsea v A.F.C. Bournemouth
05/12/2015 15:00 Everton v Crystal Palace
05/12/2015 15:00 Manchester United v West Ham United
05/12/2015 15:00 Newcastle United v Liverpool
05/12/2015 15:00 Southampton v Aston Villa
05/12/2015 15:00 Stoke City v Manchester City
05/12/2015 15:00 Swansea City v Leicester City
05/12/2015 15:00 Watford v Norwich City
05/12/2015 15:00 West Bromwich Albion v Tottenham Hotspur

12/12/2015 15:00 A.F.C. Bournemouth v Manchester United
12/12/2015 15:00 Aston Villa v Arsenal
12/12/2015 15:00 Crystal Palace v Southampton
12/12/2015 15:00 Leicester City v Chelsea
12/12/2015 15:00 Liverpool v West Bromwich Albion
12/12/2015 15:00 Manchester City v Swansea City
12/12/2015 15:00 Norwich City v Everton
12/12/2015 15:00 Sunderland v Watford
12/12/2015 15:00 Tottenham Hotspur v Newcastle United
12/12/2015 15:00 West Ham United v Stoke City

19/12/2015 15:00 Arsenal v Manchester City
19/12/2015 15:00 Chelsea v Sunderland
19/12/2015 15:00 Everton v Leicester City
19/12/2015 15:00 Manchester United v Norwich City
19/12/2015 15:00 Newcastle United v Aston Villa
19/12/2015 15:00 Southampton v Tottenham Hotspur
19/12/2015 15:00 Stoke City v Crystal Palace
19/12/2015 15:00 Swansea City v West Ham United
19/12/2015 15:00 Watford v Liverpool
19/12/2015 15:00 West Bromwich Albion v A.F.C. Bournemouth

26/12/2015 15:00 A.F.C. Bournemouth v Crystal Palace
26/12/2015 15:00 Aston Villa v West Ham United
26/12/2015 15:00 Chelsea v Watford
26/12/2015 15:00 Liverpool v Leicester City
26/12/2015 15:00 Manchester City v Sunderland
26/12/2015 15:00 Newcastle United v Everton
26/12/2015 15:00 Southampton v Arsenal
26/12/2015 15:00 Stoke City v Manchester United
26/12/2015 15:00 Swansea City v West Bromwich Albion
26/12/2015 15:00 Tottenham Hotspur v Norwich City

28/12/2015 15:00 Arsenal v A.F.C. Bournemouth
28/12/2015 15:00 Crystal Palace v Swansea City
28/12/2015 15:00 Everton v Stoke City
28/12/2015 15:00 Leicester City v Manchester City
28/12/2015 15:00 Manchester United v Chelsea
28/12/2015 15:00 Norwich City v Aston Villa
28/12/2015 15:00 Sunderland v Liverpool
28/12/2015 15:00 Watford v Tottenham Hotspur
28/12/2015 15:00 West Bromwich Albion v Newcastle United
28/12/2015 15:00 West Ham United v Southampton

02/01/2016 15:00 Arsenal v Newcastle United
02/01/2016 15:00 Crystal Palace v Chelsea
02/01/2016 15:00 Everton v Tottenham Hotspur
02/01/2016 15:00 Leicester City v A.F.C. Bournemouth
02/01/2016 15:00 Manchester United v Swansea City
02/01/2016 15:00 Norwich City v Southampton
02/01/2016 15:00 Sunderland v Aston Villa
02/01/2016 15:00 Watford v Manchester City
02/01/2016 15:00 West Bromwich Albion v Stoke City
02/01/2016 15:00 West Ham United v Liverpool

12/01/2016 19:45 A.F.C. Bournemouth v West Ham United
12/01/2016 19:45 Aston Villa v Crystal Palace
12/01/2016 20:00 Liverpool v Arsenal
12/01/2016 19:45 Swansea City v Sunderland
13/01/2016 19:45 Chelsea v West Bromwich Albion
13/01/2016 19:45 Manchester City v Everton
13/01/2016 19:45 Newcastle United v Manchester United
13/01/2016 19:45 Southampton v Watford
13/01/2016 19:45 Stoke City v Norwich City
13/01/2016 20:00 Tottenham Hotspur v Leicester City

16/01/2016 15:00 A.F.C. Bournemouth v Norwich City
16/01/2016 15:00 Aston Villa v Leicester City
16/01/2016 15:00 Chelsea v Everton
16/01/2016 15:00 Liverpool v Manchester United
16/01/2016 15:00 Manchester City v Crystal Palace
16/01/2016 15:00 Newcastle United v West Ham United
16/01/2016 15:00 Southampton v West Bromwich Albion
16/01/2016 15:00 Stoke City v Arsenal
16/01/2016 15:00 Swansea City v Watford
16/01/2016 15:00 Tottenham Hotspur v Sunderland

23/01/2016 15:00 Arsenal v Chelsea
23/01/2016 15:00 Crystal Palace v Tottenham Hotspur
23/01/2016 15:00 Everton v Swansea City
23/01/2016 15:00 Leicester City v Stoke City
23/01/2016 15:00 Manchester United v Southampton
23/01/2016 15:00 Norwich City v Liverpool
23/01/2016 15:00 Sunderland v A.F.C. Bournemouth
23/01/2016 15:00 Watford v Newcastle United
23/01/2016 15:00 West Bromwich Albion v Aston Villa
23/01/2016 15:00 West Ham United v Manchester City

02/02/2016 19:45 Arsenal v Southampton
02/02/2016 20:00 Crystal Palace v A.F.C. Bournemouth
02/02/2016 19:45 Leicester City v Liverpool
02/02/2016 20:00 Manchester United v Stoke City
02/02/2016 19:45 Norwich City v Tottenham Hotspur
02/02/2016 19:45 Sunderland v Manchester City
02/02/2016 19:45 Watford v Chelsea
02/02/2016 20:00 West Bromwich Albion v Swansea City
02/02/2016 19:45 West Ham United v Aston Villa
03/02/2016 19:45 Everton v Newcastle United

06/02/2016 15:00 A.F.C. Bournemouth v Arsenal
06/02/2016 15:00 Aston Villa v Norwich City
06/02/2016 15:00 Chelsea v Manchester United
06/02/2016 15:00 Liverpool v Sunderland
06/02/2016 15:00 Manchester City v Leicester City
06/02/2016 15:00 Newcastle United v West Bromwich Albion
06/02/2016 15:00 Southampton v West Ham United
06/02/2016 15:00 Stoke City v Everton
06/02/2016 15:00 Swansea City v Crystal Palace
06/02/2016 15:00 Tottenham Hotspur v Watford

13/02/2016 15:00 A.F.C. Bournemouth v Stoke City
13/02/2016 15:00 Arsenal v Leicester City
13/02/2016 15:00 Aston Villa v Liverpool
13/02/2016 15:00 Chelsea v Newcastle United
13/02/2016 15:00 Crystal Palace v Watford
13/02/2016 15:00 Everton v West Bromwich Albion
13/02/2016 15:00 Manchester City v Tottenham Hotspur
13/02/2016 15:00 Norwich City v West Ham United
13/02/2016 15:00 Sunderland v Manchester United
13/02/2016 15:00 Swansea City v Southampton

27/02/2016 15:00 Leicester City v Norwich City
27/02/2016 15:00 Liverpool v Everton
27/02/2016 15:00 Manchester United v Arsenal
27/02/2016 15:00 Newcastle United v Manchester City
27/02/2016 15:00 Southampton v Chelsea
27/02/2016 15:00 Stoke City v Aston Villa
27/02/2016 15:00 Tottenham Hotspur v Swansea City
27/02/2016 15:00 Watford v A.F.C. Bournemouth
27/02/2016 15:00 West Bromwich Albion v Crystal Palace
27/02/2016 15:00 West Ham United v Sunderland

01/03/2016 19:45 A.F.C. Bournemouth v Southampton
01/03/2016 19:45 Arsenal v Swansea City
01/03/2016 19:45 Aston Villa v Everton
01/03/2016 19:45 Leicester City v West Bromwich Albion
01/03/2016 20:00 Liverpool v Manchester City
01/03/2016 20:00 Manchester United v Watford
01/03/2016 19:45 Norwich City v Chelsea
01/03/2016 19:45 Sunderland v Crystal Palace
01/03/2016 19:45 West Ham United v Tottenham Hotspur
02/03/2016 19:45 Stoke City v Newcastle United

05/03/2016 15:00 Chelsea v Stoke City
05/03/2016 15:00 Crystal Palace v Liverpool
05/03/2016 15:00 Everton v West Ham United
05/03/2016 15:00 Manchester City v Aston Villa
05/03/2016 15:00 Newcastle United v A.F.C. Bournemouth
05/03/2016 15:00 Southampton v Sunderland
05/03/2016 15:00 Swansea City v Norwich City
05/03/2016 15:00 Tottenham Hotspur v Arsenal
05/03/2016 15:00 Watford v Leicester City
05/03/2016 15:00 West Bromwich Albion v Manchester United

12/03/2016 15:00 A.F.C. Bournemouth v Swansea City
12/03/2016 15:00 Arsenal v West Bromwich Albion
12/03/2016 15:00 Aston Villa v Tottenham Hotspur
12/03/2016 15:00 Leicester City v Newcastle United
12/03/2016 15:00 Liverpool v Chelsea
12/03/2016 15:00 Manchester United v Crystal Palace
12/03/2016 15:00 Norwich City v Manchester City
12/03/2016 15:00 Stoke City v Southampton
12/03/2016 15:00 Sunderland v Everton
12/03/2016 15:00 West Ham United v Watford

19/03/2016 15:00 Chelsea v West Ham United
19/03/2016 15:00 Crystal Palace v Leicester City
19/03/2016 15:00 Everton v Arsenal
19/03/2016 15:00 Manchester City v Manchester United
19/03/2016 15:00 Newcastle United v Sunderland
19/03/2016 15:00 Southampton v Liverpool
19/03/2016 15:00 Swansea City v Aston Villa
19/03/2016 15:00 Tottenham Hotspur v A.F.C. Bournemouth
19/03/2016 15:00 Watford v Stoke City
19/03/2016 15:00 West Bromwich Albion v Norwich City

02/04/2016 15:00 A.F.C. Bournemouth v Manchester City
02/04/2016 15:00 Arsenal v Watford
02/04/2016 15:00 Aston Villa v Chelsea
02/04/2016 15:00 Leicester City v Southampton
02/04/2016 15:00 Liverpool v Tottenham Hotspur
02/04/2016 15:00 Manchester United v Everton
02/04/2016 15:00 Norwich City v Newcastle United
02/04/2016 15:00 Stoke City v Swansea City
02/04/2016 15:00 Sunderland v West Bromwich Albion
02/04/2016 15:00 West Ham United v Crystal Palace

09/04/2016 15:00 Aston Villa v A.F.C. Bournemouth
09/04/2016 15:00 Crystal Palace v Norwich City
09/04/2016 15:00 Liverpool v Stoke City
09/04/2016 15:00 Manchester City v West Bromwich Albion
09/04/2016 15:00 Southampton v Newcastle United
09/04/2016 15:00 Sunderland v Leicester City
09/04/2016 15:00 Swansea City v Chelsea
09/04/2016 15:00 Tottenham Hotspur v Manchester United
09/04/2016 15:00 Watford v Everton
09/04/2016 15:00 West Ham United v Arsenal

16/04/2016 15:00 A.F.C. Bournemouth v Liverpool
16/04/2016 15:00 Arsenal v Crystal Palace
16/04/2016 15:00 Chelsea v Manchester City
16/04/2016 15:00 Everton v Southampton
16/04/2016 15:00 Leicester City v West Ham United
16/04/2016 15:00 Manchester United v Aston Villa
16/04/2016 15:00 Newcastle United v Swansea City
16/04/2016 15:00 Norwich City v Sunderland
16/04/2016 15:00 Stoke City v Tottenham Hotspur
16/04/2016 15:00 West Bromwich Albion v Watford

23/04/2016 15:00 A.F.C. Bournemouth v Chelsea
23/04/2016 15:00 Aston Villa v Southampton
23/04/2016 15:00 Crystal Palace v Everton
23/04/2016 15:00 Leicester City v Swansea City
23/04/2016 15:00 Liverpool v Newcastle United
23/04/2016 15:00 Manchester City v Stoke City
23/04/2016 15:00 Norwich City v Watford
23/04/2016 15:00 Sunderland v Arsenal
23/04/2016 15:00 Tottenham Hotspur v West Bromwich Albion
23/04/2016 15:00 West Ham United v Manchester United

30/04/2016 15:00 Arsenal v Norwich City
30/04/2016 15:00 Chelsea v Tottenham Hotspur
30/04/2016 15:00 Everton v A.F.C. Bournemouth
30/04/2016 15:00 Manchester United v Leicester City
30/04/2016 15:00 Newcastle United v Crystal Palace
30/04/2016 15:00 Southampton v Manchester City
30/04/2016 15:00 Stoke City v Sunderland
30/04/2016 15:00 Swansea City v Liverpool
30/04/2016 15:00 Watford v Aston Villa
30/04/2016 15:00 West Bromwich Albion v West Ham United

07/05/2016 15:00 A.F.C. Bournemouth v West Bromwich Albion
07/05/2016 15:00 Aston Villa v Newcastle United
07/05/2016 15:00 Crystal Palace v Stoke City
07/05/2016 15:00 Leicester City v Everton
07/05/2016 15:00 Liverpool v Watford
07/05/2016 15:00 Manchester City v Arsenal
07/05/2016 15:00 Norwich City v Manchester United
07/05/2016 15:00 Sunderland v Chelsea
07/05/2016 15:00 Tottenham Hotspur v Southampton
07/05/2016 15:00 West Ham United v Swansea City

15/05/2016 15:00 Arsenal v Aston Villa
15/05/2016 15:00 Chelsea v Leicester City
15/05/2016 15:00 Everton v Norwich City
15/05/2016 15:00 Manchester United v A.F.C. Bournemouth
15/05/2016 15:00 Newcastle United v Tottenham Hotspur
15/05/2016 15:00 Southampton v Crystal Palace
15/05/2016 15:00 Stoke City v West Ham United
15/05/2016 15:00 Swansea City v Manchester City
15/05/2016 15:00 Watford v Sunderland
15/05/2016 15:00 West Bromwich Albion v Liverpool

Sebagai catatan, untuk tanggal pertandingan sama dengan Indonesia, hanya waktu yang tercantum dalam jadwal tersebut adalah waktu bagian Inggris, bukan dalam WIB, ada selisih waktu/jam dengan waktu bagian Indonesia. Jadwal bisa saja berubah karena satu dan lain sebab. Bagi Anda yang ingin mengunduh dalam format PDF bisa download di link ini

Dengan melihat jadwal diatas, bisa kita lihat pekan berapakah yang akan terjadi big match. Jadwal akan semakin padat saat kompetisi Piala Liga Inggris dan Piala FA sudah bergulir, belum lagi bagi tim-tim yang berkompetisi di Eropa, kiranya pertandingan tiap pekan akan mejadi sulit di prediksi, namun tetap saja akan terjadi keseruan dalam setiap pertandingannya. Selamat mengikuti kompetisi Liga Primer Inggris (EPL) musim 2015/16.

Daftar Klub Peserta Liga Primer Inggris Musim 2015/2016

Liga Primer Inggris musim 2014/2015 sudah berlalu, dengan Chelsea yang menjadi juaranya. Kini, English Premier League (EPL) musim 2015/2016 bakal segera digulirkan, tepatnya pada tanggal 8 Agustus nanti kompetisi paling bergengsi di Eropa ini bakal segera digulirkan. AFC Bournemouth, Watford FC, dan Norwich City FC merupakan tiga klub promosi di musim ini.
Perebutan gelar memang sengit, tapi mengingat posisi empat besar juga menjadi jaminan tiket ke Liga Champions musim berikutnya, maka tak mengherankan klub-klub kontestan EPL bersaing memperkuat skuad demi meraih gelar, berkompetisi di level eropa, atau sekedar terhindar dari jurang degradasi.

Berikut ini daftar 20 klub kontestan Liga Primer Inggris (English Premier League / EPL) musim 2015/2016:

NoTim
1AFC Bournemouth
2Arsenal FC
3Aston Villa FC
4Chelsea FC
5Crystal Palace FC
6Everton FC
7Leicester City FC
8Liverpool FC
9Manchester City FC
10Manchester United FC
11Newcastle United FC
12Norwich City FC
13Southampton FC
14Stoke City FC
15Sunderland AFC
16Swansea City AFC
17Tottenham Hotspur FC
18Watford FC
19West Bromwich Albion FC
20West Ham United FC

Dari ke-20 kontestan, Chelsea masih diunggulkan untuk dapat mempertahankan gelar juara. Namun, seperti kompetisi tahun sebelumnya, persaingan menuju ketangga juara akan berjalan ketat. Klub-klub papan atas seperti Manchester United, Manchester City, Liverpool, dan Arsenal siap bersaing. Jangan dilupakan juga, tim kuda hitam semacam Tottenham Hotspur dan Everton yang siap menjadi tim kejutan seperti tahun-tahun yang sudah berjalan.
Kita nantikan saja, siapa yang bakal keluar menjadi juara di musim ini, dan tentu saja kita tunggu juga klub manakah yang bakal turun kasta atau terdegradasi ke divisi Champpionship. Akankah terjadi kejutan?, kita tunggu saja di akhir musim kompetisi nanti.

Kamis, 30 Juli 2015

Daftar Klub Juara Liga Inggris (English Premier League)

Liga Primer Inggris merupakan salah satu kompetisi paling elit dan paling ketat di Eropa, bahkan mungkin saja di dunia. Banyak pemain berkelas dunia yang bermain dalam kompetisi liga primer, karena memang hingga saat ini gelimang uang di liga inggris menjadi iming-iming menggiurkan bagi pesepakbola profesional, selain gengsi dari liga inggris sendiri tentunya.
Sejak dimulainya era Liga Primer tahun 1992, Manchester United menjadi klub yang paling sering menjuarai. Pun demikian secara keseluruhan sejak digulirkannya liga sepak bola di Inggris tahun 1888 hingga era Liga Primer 2015.

Berikut ini daftar lengkap juara Liga Inggris mulai dari Liga Sepak bola (1888-1892), Divisi Utama (1892-1992), hingga Liga Primer (1992-2015) beserta runner up dan daftar pencetak gol terbanyak setiap musimnya.

Liga Sepakbola (1888-1892)
TahunJuaraRunner-UpTopskorGol
1888�89Preston North EndAston VillaJohn Goodall (Preston North End)21
1889�90Preston North EndEvertonJimmy Ross (Preston North End)24
1890�91EvertonPreston North EndJack Southworth (Blackburn Rovers)26
1891�92SunderlandPreston North EndJohn Campbell (Sunderland)32

Divisi Utama (1892-1992)

TahunJuaraRunner-UpTopskorGol
1892�93SunderlandPreston North EndJohn Campbell (Sunderland)31
1893�94Aston VillaSunderlandJack Southworth (Everton)27
1894�95SunderlandEvertonJohn Campbell (Sunderland)22
1895�96Aston VillaDerby CountyJohnny Campbell (Aston Villa)20
Steve Bloomer (Derby County)
1896�97Aston VillaSheffield UnitedSteve Bloomer (Derby County)22
1897�98Sheffield UnitedSunderlandFred Wheldon (Aston Villa)21
1898�99Aston VillaLiverpoolSteve Bloomer (Derby County)23
1899�1900Aston VillaSheffield UnitedBilly Garraty (Aston Villa)27
1900�01LiverpoolSunderlandSteve Bloomer (Derby County)23
1901�02SunderlandEvertonJimmy Settle (Everton)18
1902�03Sheffield WednesdayAston VillaSam Raybould (Liverpool)31
1903�04Sheffield WednesdayManchester CitySteve Bloomer (Derby County)20
1904�05Newcastle UnitedEvertonArthur Brown (Sheffield United)22
1905�06LiverpoolPreston North EndAlbert Shepherd (Bolton Wanderers)26
1906�07Newcastle UnitedBristol CityAlex Young (Everton)30
1907�08Manchester UnitedAston VillaEnoch West (Nottingham Forest)27
1908�09Newcastle UnitedEvertonBert Freeman (Everton)38
1909�10Aston VillaLiverpoolJack Parkinson (Liverpool)30
1910�11Manchester UnitedAston VillaAlbert Shepherd (Newcastle United)25
1911�12Blackburn RoversEvertonHarry Hampton (Aston Villa)25
George Holley (Sunderland)
David McLean (Sheffield Wednesday)
1912�13SunderlandAston VillaDavid McLean (Sheffield Wednesday)30
1913�14Blackburn RoversAston VillaGeorge Elliot (Middlesbrough)32
1914�15EvertonOldham AthleticBobby Parker (Everton)35
1915/16�1918/19Perang Dunia I
1919�20West Bromwich AlbionBurnleyFred Morris (West Bromwich Albion)37
1920�21BurnleyManchester CityJoe Smith (Bolton Wanderers)38
1921�22LiverpoolTottenham HotspurAndy Wilson (Middlesbrough)31
1922�23LiverpoolSunderlandCharlie Buchan (Sunderland)30
1923�24Huddersfield TownCardiff CityWilf Chadwick (Everton)28
1924�25Huddersfield TownWest Bromwich AlbionFrank Roberts (Manchester City)31
1925�26Huddersfield TownArsenalTed Harper (Blackburn Rovers)43
1926�27Newcastle UnitedHuddersfield TownJimmy Trotter (Sheffield Wednesday)37
1927�28EvertonHuddersfield TownDixie Dean (Everton)60
1928�29Sheffield WednesdayLeicester CityDave Halliday (Sunderland)43
1929�30Sheffield WednesdayDerby CountyVic Watson (West Ham United)41
1930�31ArsenalAston VillaTom Waring (Aston Villa)49
1931�32EvertonArsenalDixie Dean (Everton)44
1932�33ArsenalAston VillaJack Bowers (Derby County)35
1933�34ArsenalHuddersfield TownJack Bowers (Derby County)34
1934�35ArsenalSunderlandTed Drake (Arsenal)42
1935�36SunderlandDerby CountyW. G. Richardson (West Bromwich Albion)39
1936�37Manchester CityCharlton AthleticFreddie Steele (Stoke City)33
1937�38ArsenalWolverhampton WanderersTommy Lawton (Everton)28
1938�39EvertonWolverhampton WanderersTommy Lawton (Everton)35
1939/40�1945/46Perang Dunia II
1946�47LiverpoolManchester UnitedDennis Westcott (Wolverhampton Wanderers)37
1947�48ArsenalManchester UnitedRonnie Rooke (Arsenal)33
1948�49PortsmouthManchester UnitedWillie Moir (Bolton Wanderers)25
1949�50PortsmouthWolverhampton WanderersDickie Davis (Sunderland)25
1950�51Tottenham HotspurManchester UnitedStan Mortensen (Blackpool)30
1951�52Manchester UnitedTottenham HotspurGeorge Robledo (Newcastle United)33
1952�53ArsenalPreston North EndCharlie Wayman (Preston North End)24
1953�54Wolverhampton WanderersWest Bromwich AlbionJimmy Glazzard (Huddersfield Town)29
1954�55ChelseaWolverhampton WanderersRonnie Allen (West Bromwich Albion)27
1955�56Manchester UnitedBlackpoolNat Lofthouse (Bolton Wanderers)33
1956�57Manchester UnitedTottenham HotspurJohn Charles (Leeds United)38
1957�58Wolverhampton WanderersPreston North EndBobby Smith (Tottenham Hotspur)36
1958�59Wolverhampton WanderersManchester UnitedJimmy Greaves (Chelsea)33
1959�60BurnleyWolverhampton WanderersDennis Viollet (Manchester United)32
1960�61Tottenham HotspurSheffield WednesdayJimmy Greaves (Chelsea)41
1961�62Ipswich TownBurnleyRay Crawford (Ipswich Town)33
Derek Kevan (West Bromwich Albion)
1962�63EvertonTottenham HotspurJimmy Greaves (Tottenham Hotspur)37
1963�64LiverpoolManchester UnitedJimmy Greaves (Tottenham Hotspur)35
1964�65Manchester UnitedLeeds UnitedAndy McEvoy (Blackburn Rovers)29
Jimmy Greaves (Tottenham Hotspur)
1965�66LiverpoolLeeds UnitedWillie Irvine (Burnley)29
1966�67Manchester UnitedNottingham ForestRon Davies (Southampton)37
1967�68Manchester CityManchester UnitedGeorge Best (Manchester United)28
Ron Davies (Southampton)
1968�69Leeds UnitedLiverpoolJimmy Greaves (Tottenham Hotspur)27
1969�70EvertonLeeds UnitedJeff Astle (West Bromwich Albion)25
1970�71ArsenalLeeds UnitedTony Brown (West Bromwich Albion)28
1971�72Derby CountyLeeds UnitedFrancis Lee (Manchester City)33
1972�73LiverpoolArsenalPop Robson (West Ham United)28
1973�74Leeds UnitedLiverpoolMick Channon (Southampton)21
1974�75Derby CountyLiverpoolMalcolm Macdonald (Newcastle United)21
1975�76LiverpoolQueens Park RangersTed MacDougall (Norwich City)23
1976�77LiverpoolManchester CityMalcolm Macdonald (Arsenal)25
Andy Gray (Aston Villa)
1977�78Nottingham ForestLiverpoolBob Latchford (Everton)30
1978�79LiverpoolNottingham ForestFrank Worthington (Bolton Wanderers)24
1979�80LiverpoolManchester UnitedPhil Boyer (Southampton)23
1980�81Aston VillaIpswich TownPeter Withe (Aston Villa)20
Steve Archibald (Tottenham Hotspur)
1981�82LiverpoolIpswich TownKevin Keegan (Southampton)26
1982�83LiverpoolWatfordLuther Blissett (Watford)27
1983�84LiverpoolSouthamptonIan Rush (Liverpool)32
1984�85EvertonLiverpoolKerry Dixon (Chelsea)24
Gary Lineker (Leicester City)
1985�86LiverpoolEvertonGary Lineker (Everton)30
1986�87EvertonLiverpoolClive Allen (Tottenham Hotspur)33
1987�88LiverpoolManchester UnitedJohn Aldridge (Liverpool)26
1988�89ArsenalLiverpoolAlan Smith (Arsenal)23
1989�90LiverpoolAston VillaGary Lineker (Tottenham Hotspur)24
1990�91ArsenalLiverpoolAlan Smith (Arsenal)22
1991�92Leeds UnitedManchester UnitedIan Wright (Crystal Palace / Arsenal)29

Liga Primer (1992-2015)
TahunJuaraRunner-UpTopskorGol
1992�93Manchester UnitedAston VillaTeddy Sheringham (Nottingham Forest / Tottenham Hotspur)22
1993�94Manchester UnitedBlackburn RoversAndrew Cole (Newcastle United)34
1994�95Blackburn RoversManchester UnitedAlan Shearer (Blackburn Rovers)34
1995�96Manchester UnitedNewcastle UnitedAlan Shearer (Blackburn Rovers)31
1996�97Manchester UnitedNewcastle UnitedAlan Shearer (Newcastle United)25
1997�98ArsenalManchester UnitedChris Sutton (Blackburn Rovers)18
Dion Dublin (Coventry City)
Michael Owen (Liverpool)
1998�99Manchester UnitedArsenalJimmy Floyd Hasselbaink (Leeds United)18
Michael Owen (Liverpool)
Dwight Yorke (Manchester United)
1999�00Manchester UnitedArsenalKevin Phillips (Sunderland)30
2000�01Manchester UnitedArsenalJimmy Floyd Hasselbaink (Chelsea)23
2001�02ArsenalLiverpoolThierry Henry (Arsenal)24
2002�03Manchester UnitedArsenalRuud van Nistelrooy (Manchester United)25
2003�04ArsenalChelseaThierry Henry (Arsenal)30
2004�05ChelseaArsenalThierry Henry (Arsenal)25
2005�06ChelseaManchester UnitedThierry Henry (Arsenal)27
2006�07Manchester UnitedChelseaDidier Drogba (Chelsea)20
2007�08Manchester UnitedChelseaCristiano Ronaldo (Manchester United)31
2008�09Manchester UnitedLiverpoolNicolas Anelka (Chelsea)19
2009�10ChelseaManchester UnitedDidier Drogba (Chelsea)29
2010�11Manchester UnitedChelseaDimitar Berbatov (Manchester United)20
Carlos T�vez (Manchester City)
2011-12Manchester CityManchester UnitedRobin van Persie (Arsenal)30
2012-13Manchester UnitedManchester CityRobin van Persie (Manchester United)26
2013-14Manchester CityLiverpoolLuis Suarez (Liverpool)31
2014-15 ChelseaManchester CitySergio Aguero (Manchester City)26

Dari daftar diatas bisa kita lihat bahwa Manchester United merajai perolehan gelar juara, disusul oleh Liverpool. Dengan gelimang uang dari para pemilik klub dan sponsor, persaingan Liga Inggris semakin ketat, selalu terjadi persaingan dari klub papan atas untuk memperebutkan gelar juara dan posisi empat besar yang menjadi jaminan menuju kompetisi elit eropa, Lga Champions.

Minggu, 15 Februari 2015

Kejutan Berlanjut di Piala Afrika

TIDAK berlebihan sepertinya jika Afrika disebut gudangnya pemain berbakat. Alhasil, menentukan tim favorit di Benua Hitam itu pun tidak mudah.

Hal itu bisa dilihat dari setiap perhelatan Piala Afrika. Drama dan kejutan hampir selalu tersaji, termasuk di Piala Afrika 2015.

Keberhasilan Guinea Ekuatorial dan Republik Demokratik Kongo melaju ke final turnamen tersebut bisa menjadi bukti.

Terlepas dari kejadian kontroversial yang mengiringi kesuksesan Guinea Ekuatorial, keberhasilan tuan rumah maju ke babak empat besar turnamen dua tahunan itu layak diacungi jempol.

Guinea Ekuatorial maju ke semifinal setelah menyingkirkan Tunisia 2-1 di babak perempat final. Dalam duel di Estadio de Bata, kemarin, tersebut, Tunisia sempat memimpin lebih dulu lewat gol Ahmed Akaichi (70').

Namun, tuan rumah berhasil menyamakan kedudukan lewat penalti kontroversial yang dieksekusi Javier Balboa (90'). Laga pun harus berlanjut ke babak perpanjangan waktu.

Di babak perpanjangan waktu (102') Balboa kembali mencetak gol dan sekaligus memastikan kemenangan timnya. Selanjutnya mereka akan menghadapi pemenang pertandingan antara Ghana dan Guinea.

�Saya bisa mengerti jika para pemain dan penggemar Tunisia marah dengan kekalahan itu,� tukas arsitek Guinea Ekuatorial, Esteban Becker.

Dalam laga lainnya, RD Kongo juga harus berjibaku untuk mendapatkan tiket ke semifinal.

Saat menghadapi Kongo, RD Kongo sempat tertinggal 0-2 lebih dulu lewat gol Ferebory Dore (55') dan Thievy Bifouma (66'). Namun, RD Kongo mampu bangkit dan berbalik unggul 4-2 lewat gol Dieumerci Mbokani (65', 91'), Jeremy Bokila (75'), dan Joel Kimwaki (81'). Di semifinal, RD Kongo akan menghadapi Pantai Gading atau Aljazair. (AFP/AP/Sat/R-4). Media INdonesia, 2 Februari 2015, Halaman 15
















Kamis, 15 Januari 2015

Pemain Muda Barcelona Unjuk Bukti

SKUAT muda Barcelona yang tergabung dalam Barcelona B unjuk gigi di leg kedua 32 besar Copa del Rey, kemarin dini hari. Mereka membantu skuat utama untuk mencukur Huesca 8-1 di Nou Camp sehingga Blaugrana melenggang ke 16 besar dengan agregat kemenangan 12-1.

Pemain-pemain, seperti Jordi Masip, Sergi Roberto, Sergi Samper, Rafinha, Munir, Sandro Ramirez, dan Adama Traore bergantian merumput di laga itu. Nama terakhir bahkan membuat gol debutnya bersama tim utama hanya 4 menit setelah turun dari bangku cadangan menggantikan Munir.

�Saya berterima kasih kepada Luis Enrique atas kesempatan ini. Merupakan kehormatan bagi pemain muda mana pun bisa berbagi ruang ganti dengan pemain kelas dunia,� ujar striker berusia 18 tahun yang mencetak gol di menit ke-78 itu.

Traore hanyalah satu dari tiga pemain Barcelona B yang mencatatkan nama di papan skor malam itu. Selain anak muda kelahiran Spanyol tersebut, Sergi Roberto terlebih dahulu menceploskan satu bola di menit ke-29.

Rekannya yang lain, Sandro Ramirez, membuat gol penutup 7 menit sebelum bubaran. Tiga gol penerus Lionel Messi dkk itu menggenapkan lesakan lain yang dibuat seniornya seperti Pedro (20', 26', 43'), Andres Iniesta (39'), dan Adriano Correira (68').

Tim tamu sempat mencuri gol 4 menit sebelum peluit akhir berbunyi lewat Carlo Moreno. Itu menjadi satu-satunya gol yang bersarang di jala Barca dalam dua leg 32 besar Copa del Rey setelah laga pertama di kandang Huesca berakhir 4-0 untuk tim Catalan.

Pelatih Luis Enrique memuji penampilan anak-anak asuhnya termasuk lini belakang yang kebobolan di menit-menit akhir. Menurutnya, performa seperti itu sudah sangat maksimal dan ia merasa tidak bisa meminta lebih. �Sulit membayangkan permainan kami yang lebih baik dari ini. Secara mental, sikap, dan pertahanan, kami sangat kuat,� ujar mantan juru taktik AS Roma itu.(AP/Ash/R-1) Media Indonesia, 18/12/2014 halaman 26

Senin, 12 Januari 2015

Saatnya Thailand Akhiri Puasa Gelar

THAILAND berpeluang untuk kembali menjadi juara Piala AFF. Terakhir tim `Negeri Gajah Putih' itu untuk menjadi kampiun 12 tahun lalu (2002) dengan mengalahkan Indonesia di final lewat adu penalti.

Kali ini skuat Kiatisuk Senamuang itu memiliki skuat yang lebih baik ketimbang Malaysia yang akan dihadapi di babak final.
Leg I akan berlangsung di Stadion Rajamangala, hari ini. Laga kedua akan digelar di Stadion Bukit Jalil, Sabtu (20/12).

�Kami ingin kembali memenangi gelar juara untuk mengakhiri puasa gelar selama 12 tahun. Kami hanya dua pertandingan lagi dari mendapatkan gelar juara. Jadi, kami akan berlatih keras untuk laga final,� ujar Kiatisuk kepada Bangkok Post.
Untuk mendongkrak semangat tim, Federasi Sepak Bola Thailand (FAT) akan mengguyur pemain dengan bonus sebesar US$701 ribu (Rp8,8 miliar) jika menjadi juara.

Jika melihat statistik, Kiatisuk--yang seangkatan dengan Kurniawan Dwi Yulianto -mempunyai catatan bagus saat bertemu Malaysia ketika menjadi pemain atau pelatih.Pelatih `Harimau Malaya' Dollah Salleh pun tahun hal itu.
Saat masih menjadi pemain Thailand pada 1992-2007, Kiatisuk empat kali bertemu dengan Malaysia. Dari semua pertemuan itu, ia tak pernah kalah dengan rincian dua kali kemenangan dan dua hasil imbang. Tak cuma itu, Kiatisuk selalu mencetak gol saat Thailand berhadapan dengan Malaysia. Salah satu gol Kiatisuk ke gawang Malaysia berbuah gelar juara Piala AFF pada 1996.

Saat menjadi pelatih, tuah bagus atas Kiatisuk atas Malaysia masih terus berlanjut. Di laga fase grup Piala AFF 2014, Thailand menang 3-2 saat berhadapan dengan Malaysia. Gol Adisak Kraisorn di menit-menit akhir menjadi penentu kemenangan. Setelah mengetahui catatan bagus tersebut, Dollah Salleh ingin mengakhiri catatan apik sang mantan striker itu.

�Kiatisuk mempunyai target sendiri. Ia mempunyai rekor bagus saat melawan Malaysia, tapi saya percaya bahwa kami bisa menghentikannya dan tim besutannya agar tidak men cetak sejarah,� kata Dollah di Malaysian Digest. �Ini bukanlah hal yang mudah, tapi tak ada yang tidak mungkin di sepak bola. Tentu saja, pertandingan di Bangkok akan sangat berat,� imbuhnya.

Dalam duel nanti Dollah tidak akan mengubah susunan pemain saat melawat ke markas Thailand. Beberapa pergantian pemain dilakukan Dollah Salleh saat melakoni leg II yang dimainkan di Stadion My Dinh, Kamis (11/12), melawan Vietnam. Contohnya, kiper Khairul Fahmi digantikan Mohammad Farizal Marlias. Selain itu, Safee Sali ditepikan dan digantikan Indra Putra Mahayuddin. Dengan komposisi pemain baru itu, Malaysia bisa tampil oke. (AFP/AP/Era/R-4) Media Indonesia, 17/12/2014, halaman 28

Ander Herrera Diduga Terlibat Suap

Para pengatur skor pertandingan bisa dihukum hingga empat tahun jika terbukti bersalah. Harian berbahasa Spanyol Marca menyebutkan jika kasus tersebut sampai ke pengadilan dan yang dituduh terbukti bersalah, mereka bakal terancam hukum penjara hingga empat tahun.

DUGAAN pengaturan skor tidak hanya terjadi di Liga Indonesia dan Seri A. Kali ini kasus itu menghantam La Liga yang menjadi salah satu kompetisi terbaik di dunia bersama dengan Liga Primer.

Mereka yang diduga terlihat ialah mantan pemain Real Zaragoza yang kini bermain untuk Manchester United Ander Herrera, Gabi (kini kapten Atletico Madrid), pelatih Zaragoza asal Meksiko Javier Aguirre (kini pelatih timnas Jepang), dan mantan Presiden Klub Zaragoza Agapito Iglesias.

Kasus itu sudah digulirkan sejak akhir September 2014. Ketika itu, Herrera masih berstatus saksi. Dari catatan pengadilan yang didapat, jaksa Spanyol menyatakan para pemain dan staf telah menyerahkan uang ratusan ribu euro kepada pemain Levante agar Zaragoza bisa menang di pertandingan terakhir musim itu dan terhindar dari degradasi.

Jaksa mengatakan Zaragoza membayar 965 ribu euro melalui rekening bank pemain, staf, dan pelatih tertentu. Para penerima menarik uang tersebut kemudian memberikan kepada pemain Levante sebagai sogok agar mengalah.

Zaragoza ketika itu menang 2-1 atas Levante yang posisinya sudah aman dari degradasi dengan dua gol kapten Gabi Fer nandez.
Harian berbahasa Spanyol Marca menyebutkan jika kasus tersebut sampai ke pengadilan dan yang dituduh terbukti bersalah, mereka bakal terancam hukum penjara hingga empat tahun. �Direktur, pelatih, dan para kapten tim sepakat dengan persetujuan pemain lainnya untuk mengatur hasil pertandingan,� demikian tuduhan jaksa. Berkas tuduhan jaksa kemarin sudah disampaikan ke hakim pengadilan di Valencia. Hakim akan memutuskan apakah akan dilakukan investigasi yudisial resmi atau tidak.

Gabi pernah dikon? rmasikan soal itu Oktober lalu dan membantah telah terjadi pengaturan skor. Saat itu ia beralasan pembayaran itu bonus dan ia telah mengembalikannya setelah disarankan klub beberapa hari kemudian. Seri A Dari Seri A, setelah skandal Calciopoli pada 2006 yang mengguncang kompetisi Italia, kini tuduhan miring soal pengaturan skor kembali terjadi. Laga antara Genoa dan AS Roma di Luigi Ferraris, Minggu (14/12), diduga diatur mafia.

Ialah Presiden Genoa Enrico Preziosi yang pertama kali melontarkan tuduhan itu. Ia menduga kemenangan Roma tidak bersih dan kartu merah yang diterima Mattia Perin juga sudah direncanakan sejak awal. �Insiden kartu merah berpengaruh besar. Saya kecewa dengan keputusan arogan wasit. Saya pikir sudah banyak kejadian di Roma. Saya tak suka hal-hal seperti ini terjadi di sepak bola,� sindir Preziosi dilansir Football Italia. Namun, pernyataan Preziosi dibantah Direktur Umum Roma Mauro Baldissoni. Menurut Baldissoni, kemenangan Roma lebih disebabkan faktor teknis.

Baldissoni juga kecewa dengan pernyataan Preziosi yang menyudutkan klubnya. Meski begitu, Baldissoni mengaku sudah memaafkan sikap Preziosi. �Saya yakin dia hanya salah bicara karena kecewa. Itu juga pasti ungkapan dari emosi sesaat saja. Kemenangan Roma sebenarnya lebih disebabkan kami superior di atas lapangan.� (AP/AFP/R-4) Media Indonesia, 17/12/2014, halaman 28

Senin, 05 Januari 2015

Spurs Langsung Fokus ke Kompetisi Lokal

TIDAK ada yang lebih mengecewakan bagi seorang pelatih selain melihat tim besutannya kalah. Apalagi jika kekalahan itu juga akibat faktor eksternal. Perasaan itulah yang kini dialami arsitek Tottenham Hotspur Mauricio Pochettino seusai timnya dipaksa takluk 0-1 oleh Besiktas pada laga terakhir babak penyisihan Grup C Liga Europa di Ataturk Olympic Stadium, kemarin.

Memang kekalahan itu tidak menghalangi langkah the Lilywhites untuk melangkah ke babak 32 besar lantaran tiket tersebut sudah mereka segel sejak jauh-jauh hari. Namun, ambisi mereka untuk menjadi juara grup pupus sudah. Spurs harus puas finis di posisi kedua dengan 11 poin, defisit 1 angka dari Besiktas.Itu artinya mereka harus siap menghadapi lawan tangguh di fase knock-out nanti.

�Saya benar-benar kecewa (dengan kekalahan itu) karena kami tampil begitu dominan. Tapi inilah sepak bola.Anda harus mencetak gol ketika Anda punya peluang dan mendominasi,� cetus Pochettino. �Sebab dalam laga 1 menit di babak kedua pun bisa mengubah pertandingan.Padahal saya pikir kami layak mendapatkan yang lebih,� imbuhnya.

Dalam laga tersebut, Spurs memang tampil dominan.Hasil statistik menunjukkan Spurs menguasai bola seba nyak 62 persen. Itulah yang membuat Mouricio meradang.Ditambah lagi lampu stadion sempat dua kali mati sehingga laga sedikit mengganggu konsentrasi mereka. Satu-satunya gol kemenangan tuan rumah dicetak Cenk Tosun (59').

Meski kecewa, Mouricio tidak mau terlalu berlamalama meratapi kekalahan itu.Ia bahkan langsung meminta para pemainnya untuk fokus menghadapi kompetisi domestik. �Untuk saat ini kami berhenti memikirkan Liga Europa. Kami harus fokus menghadapi Liga Primer dan Piala Liga. Baru Februari nanti kami memikirkan kompetisi itu lagi,� tukasnya.

Sementara itu, juara bertahan Sevilla juga memastikan tiket ke babak 32 besar. Mereka tampil sebagai runner-up Grup G setelah mengalahkan Rijeka 1-0 lewat gol Denis Suarez (20'). �Sejak awal tujuan kami memang memenangi pertandingan dan menyegel tiket ke babak 32,� cetus arsitek Sevilla Unai Emery. (AP/AFP/ Mln/R-1) Media Indonesia, 13/12/2014, halaman 21